Karapas berbentuk segi tiga memanjang. Tidak mempunyai duri rostrum dan duri praecular. Seluruh permukaan tubuhnya selalu tertutup oleh spons maupun algae yang diduga sebagai alat kamuflase.
CRITC COREMAP - LIPI
Gedung LIPI
Jl. Raden Saleh No. 43 Jakarta 10330
Telp. 021 - 3143080
Fax. 021 - 31927958