Detail Organisme Moluska

SPESIES
Cantharus (Pollia) undosus
AUTHOR
Linnaeus
SPESIFIKASI
Cangkang kecil untuk famili ini, tinggi mencapai 4 cm, kokoh, membulat mengerucut ganda dengan menara runcing dan tepi anterior yang runcing; terpusar berskulptur dengan banyak rusuk spiral hitam, kokoh di atas dasar putih kekunig kuningan, disilang oleh lipatan lipatan sumbu rendah dan rusuk rusuk sumbu sangat kecil; tingkap agak menebal dengan tepi berwarna jingga.
HABITAT
melekat di bawah batuan di daerah pasang surut dan sublitoral.